Wujudkan Kebersamaan, Babinsa Koramil 401-03 Sekayu Komsos Dengan Warga Binaanya


MUSI   BANYUASIN   (SUMATRA SELATAN),  ungkapperkara.com,  - Demi mempererat hubungan silahturohmi, Babinsa Koramil 401-03/Sakayu Serda Joko Suwarno melaksanakan Komsos di Kelurahan Kayu Ara Kecamatan Sekayu Kabupaten Musi banyuasin Selasa (14/01/2025).

Kegiatan Komunikasi sosial ini bertujuan untuk menjalin silahturohmi yang baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan elemen masyarakat terutama tokoh masyarakat sehingga tercipta suasana yang harmonis.

Dalam kesempatan tersebut Serda Joko Suwarno menyampaikan pentingnya kita menjaga persatuan dan kesatuan bangsa serta bekomunikasi dengan baik sehingga kita dapat saling memberikan informasi, kerja sama dalam mendukung tugas kewilayahan khususnya didaerah Kelurahan Kayuara.

Babinsa juga mengajak masyarakat untuk selalu menciptakan kondisi yang kondusif, hidup rukun dan selalu saling membantu di dalam kehidupan bermasyarakat, jangan mudah terpengaruh dengan Berita,perkataan/pembicaraan yg belum tau akan duduk permasalahannya hasutan dan Adu domba dll yang belum jelas kebenaran nya atau hoaks

Redaksi :   Amran

Posting Komentar untuk "Wujudkan Kebersamaan, Babinsa Koramil 401-03 Sekayu Komsos Dengan Warga Binaanya"